Rabu, 06 April 2016
Siswa SMK Mardhika Gelar Bakti Sosial
Posted by SMK Mardhika on Rabu, April 06, 2016 in Kegiatan | Comments : 0
Sudah menjadi tradisi SMK Mardhika Condet merawat kebersamaan antar sesama manusia. Dalam rangkah meneguhkan tradisi tersebut, SMK Mardhika kembali menggelar acara bakti sosial untuk kalangan dhuafa.
Ini merupakan komitmen SMK Mardhika membangun tradisi berbagi di kalangan siswa sehingga kelak lulus akan menjadi manusia harapan umat dan bangsa. Kegiatan SMK Mardhika lainnya bisa dilihat di sini